Dampaknya adalah membuat tubuh dehidrasi karena banyak cairan yang dikeluarkan,setelah itu tubuh menjadi sangat tinggi hingga akhrinya membuat heat stroke jika tidak segera minum cairan.Itulah Dampak Negatifnya.
Oke kita lanjutkan Manfaat Lari Siang.Manfaatnya adalah :
1.Menjaga Kesehatan Jantung
Berlari secara teratur dapat memastikan pengurangan jumlah kolesterol jahat dalam tubuh.
Dengan berlari kamu akan menarik nafas dalam-dalam dan memasukkan banyak oksigen ke dalam tubuh.
Ini akan menjadi latihan yang baik bagi Jantung kamu.
2.Menurunkan Berat Badan
Berjalan memang bertujuan untuk menurunkan berat badan kamu sedangkan berlari itu memangkas banyak sekali lemak dibadan sehingga menciptakan penurunan berat badan dalam jumlah yang besar.
Inilah latihan Kardio yang dapat membakar kalori dan juga membantu mempercepat metabolisme.
3.Menekan Stress
Berlari akan memberikan rasa kebebasan dan dapat membawa kamu ke tempat-tempat berbeda.
Inilah mengapa berlari di luar ruangan dipandang sebagai salah satu anti-depresan.
4.Mengurangi Resiko Penyakit
Berlari sudah seharusnya dapat mengurangi resiko yang mengancam kesehatan seperti kanker,obesitas,dan asma.Secara umum menjadi pelari dapat membuat anda menjadi lebih sehat.
5.Meningkatkan Stamina
Berlari dapat meningkatkan kekuatan Paru-Paru.
Banyak manusia hanya sekitar seperempat dari kapasitasnya.
Nah,ketika berlari,paru-paru akan mengembang dan bekerja lebih keras.Ini akan membuat Anda bernafas lebih baik dan meningkatkan stamina.
6.Meningkatkan Konsentrasi
Ketika berlari,Anda berkonsentrasi pada jalan yang sebelumnya Anda lewati.
Hal ini membuat para pelari percaya bahwa dengan berlari sama dengan melakukan meditasi.
Karena hal ini dipercaya meningkatkan konsentrasi.
6.Membersihkan Kulit
Berlari juga dapat membersihkan kulit dengan cara mengeluarkan keringat dari pori-pori,
hal tersebut dapat terjadi karena keringat yang keluar melalui pori-pori tersebut,ikut membawa kotoran berupa sel kulit mati dan debu keluar bersama kulit mati.
Gimana gan?Jadi mau lari siangkan ..?Manfaatnya banyak lho,kalo takut kulit hitam,
tinggal pake sunblock aja gan.Itulah info dari saya,semoga dengan adanya artikel ini Anda mau meluangkan waktu untuk lari siang,toh keuntungannya untuk kalian juga kok.
Semoga Anda menjadi manusia yang memiliki Pola Hidup Sehat.
Semoga Anda menjadi manusia yang memiliki Pola Hidup Sehat.
Belum ada tanggapan untuk "Manfaat Lari/Berlari Siang"
Post a Comment
Berikan komentar yang membangun
-spam akan kami hapus
:v